Ini Penyebab Bandara Halim Perdanakusuma Ditutup Selama 9 Bulan

Photo of author
Penulis Nanyak

News - Lifestyle - Review - Showbiz - Heritage

Bandara Halim Perdanakusuma akan segera ditutup secara bertahap untuk penerbangan komersial yang dilakukan di bandara tersebut.

Bandara Halim ditutup selama kurun waktu 9 bulan sampai dengan 12 bulan dan akan berlaku mulai bulan November 2021 ini.

Ini artinya bahwa bandara Halim Perdanakusuma akan dibuka lagi sekitar bulan Juni 2022 atau paling lambat pada pertengahan tahun 2022.

Akibat penutupan Bandara Halim ini, semua penerbangan komersial yang ada di bandara Halim akan dialihkan ke Bandara Soekarno-Hatta.

Penyebab Bandara Halim Tutup

Apa penyebab utama bandara Halim ditutup?

Seperti yang dilansur dari Kontan.co.id, penyebab tutupnya bandara Halim Perdanakusuma ini adalah karena di area bandara Halim akan dilakukan pelaksanaan revitalisasi, terutama perbaikan di landasan pacu atau runway pesawat.

Restrukturisasi bandara Halim ini perlu dilakukan karena pemerintah melihat kualitas infrastruktur yang dudah tak layak sehingga perlu revitalisasi.

Perihal penutupan bandara Halim ini sendiri telah dibicarakan dalam rapat pada tanggal 1 November 2021 lalu dengan dihadiri oleh Executive General Manager PT Angkasa Pura II (AP II) Marsma TNI Nandang Sukarna selaku pimpinan rapat dan perwakilan dari pihak Bandara Soekarno-Hatta, Travira Air, Batik Air, Citilink, dan Premi Air Group.

  • 6 Arti Mimpi Perang, Tak Selamanya Bermakna Negatif

    6 Arti Mimpi Perang, Tak Selamanya Bermakna Negatif

    Mimpi yang datang saat tidur yang diibaratkan sebagai bunga tidur memang terkadang aneh-aneh, termasuk salah satunya adalah mimpi perang. Eits, tetapi jangan salah lo, meskipun terdengar aneh, namun mimpi perang itu ada artinya. Arti mimpi perang pun beraneka ragam, nah, semalam kamu mimpi perang yang bagaimana? Arti Mimpi Perang Berikut ini arti mimpi perang berdasarkan…


  • Cara Download Video Reels Instagram

    Cara Download Video Reels Instagram

    Para pengguna Instagram kini memiliki cara yang lebih mudah untuk bisa download video reels Instagram mereka. Bos Instagram, Adam Mosseri melalui boradcast channelnya pada hari Jumat (24/11/2023) kemarin mengumumkan mengenai fitur download Reels yang ada di Instagram. “Anda sekarang bisa menyimpan Reels yang dibuat akun publik ke camera roll (penyimpanan internal). Semua reel yang diunduh…


  • Catat, Ini Harga Tiket Kereta Cepat Whoosh Bulan Desember 2023

    Catat, Ini Harga Tiket Kereta Cepat Whoosh Bulan Desember 2023

    PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) mengumumkan perubahan harga tiket kereta cepat Whosh yang mulai berlaku di bulan Desember 2023 ini. Harga tiket kereta cepat Whoosh sebelum bulan Desember 2023 ini adalah sebesar Rp 150.000,- , namun mulai bulan Desember 2023 nanti, harga tiket kereta cepat Whoosh menjadi sebesar Rp 200.000,-. Seperti yang dilansir dari…