Arti Mimpi Melihat dan Mendapatkan Ikan, Pertanda Akan Dapat Kekayaan

Photo of author
Penulis Nanyak

News - Lifestyle - Review - Showbiz - Heritage

Arti mimpi melihat dan mendapatkan ikan bisa diartikan sebagai sebuah pertanda baik namun bisa juga merupakan sebuah pertanda buruk.

Arti mimpi ikan yang pasti dan telah dipercaya oleh banyak orang yakni bahwa ikan dianggap sebagai pertanda akan datangnya suatu kejadian yang dikaitkan dengan aspek kesuburan dan juga simbol rejeki dan keberuntungan.

Namun yang patut diperhatikan adalah bahwa tidak semua ikan disimbolkan sebagai keberuntungan, ada juga ikan yang disimbolkan membawa kesialan.

Nah, berikut ini arti mimpi melihat maupun mendapatkan ikan.

Arti Mimpi Menangkap Ikan, Tanda Kekayaan dan Kesuksesan Akan Tiba

Arti mimpi menangkap ikan bisa diartikan jika merupakan suatu pertanda baik bagi orang yang menangkap ikan tersebut.

Terlebih lagi jika ikan yang kamu tangkap berada di air yang bersih, maka bisa diartikan jika usaha kalian untuk mencapai kekayaan dan kejayaan tidak ada halangan.

Arti Mimpi Menangkap Ikan Lengkap

  1. Mimpi menangkap ikan menjadi perlambang jika kekayaan, keuntungan, kebahagiaan, keberuntungan dan percintaan akan segera datang.
  2. Arti mimpi menangkap ikan di air bersih atau jernih bisa menjadi pertanda jika apa yang sudah dikerjakan sekarang tidak akan mendapatkan halangan maupun rintangan.
  3. Mimpi tentang ikan juga menjadi pertanda jika kalian sedang berjuan untuk bisa mencapai kekayaan, ataupun mendapatkan keturunan.
  4. Jika kamu bermimpi mendapatkan ikan besar, maka kekayaan besar akan segera terapai.
  5. Jika bermimpi mendapatkan ikan di air yang berlumpur itu bisa diartikan jika akan segera menemukan jalan keluar.
  6. Jika kalian bermimpi melihat orang mendapatkan ikan, maka kalian akan mendapatkan keseimbangan batin yang membuat hidupmu damai dan tentram
  7. Mimpi mendapatkan ikan dan digigit oleh ikan, ini bisa diartikan bahwa akan ada orang yang berniat jahat dan menyakitimu dari belakang.
  8. Arti mimpi menangkap ikan bersisik bisa diartikan jika kalian akan mendapatkan kemakmuran.
  9. Arti mimpi menangkap ikan tidak bersisik menurut tafsir mimpi Islam bisa diartikan jika akan ada hal buruk yang akan terjadi.

Nah itulah arti mimpi menangkap ikan menurut tafsir Islam.

Tafsir dan Arti Mimpi:

Arti Mimpi Tentang Bayi, Mulai Melahirkan Bayi Hingga Menggendong Bayi

Ini Arti Mimpi Bertemu Orang Tua Yang Sudah Meninggal Dunia

Arti Mimpi Ular: Ada Arti Yang Baik Dan Yang Buruk

Arti Mimpi Berhubungan Badan Dengan Orang Yang Dikenal, Bisa Bawa Keberuntungan

Arti Mimpi Atap Atau Genteng Rumah Runtuh

  • Mau Update ke iOS 17? Cek Dulu Daftar iPhone Yang Cocok Di Install iOS 17

    Mau Update ke iOS 17? Cek Dulu Daftar iPhone Yang Cocok Di Install iOS 17

    Apple telah mengumumkan untuk update iOS 17 bagi pemilik iPhone, update sistem operasi iPhone Apple ini telah tersedia mulai tanggal 18 September 2023. Sebelum kalian update iOS 17, lebih baik jika kalian cek dulu daftar iPhone yang cocok di install iOS 17 ini. Berikut daftar iPhone yang bisa di install iOS 17: Untuk mengetahui lebih…


  • 4 Keunikan Anggur Muscat

    4 Keunikan Anggur Muscat

    Anggur Muscat belakangan ini menjadi bahan perbincangan yang cukup hangat, terutama bagi kalian yang gemar kuliner kue-kue. Ya, anggur muscat memang digemari oleh banyak orang karena rasa dan aromanya yang unik dibandingkan dengan vareitas anggur lainnya sehingga banyak digunakan untuk topping kue ataupun puding. Anggur muscat memiliki beberapa kelebihan jika dibandingkan dengan anggur lain seperti…


  • Profil Hwasa MAMAMOO

    Profil Hwasa MAMAMOO

    Hwasa MAMAMOO adalah penyanyi dan rapper Korea Selatan yang merupakan sub vokalis dan lead rapper dari Mamamoo. MAMAMOO sendiri adalah sebuah grup vokal wanita yang berasal dari Korea Selatan yang beranggotakan 4 wanita cantik yakni Solar, Moonbyul, Wheein dan Hwasa. Grup Mamammoo ini berdiri sejak tahun 2014 dan memiliki konsep musik seperti retro, jazz dan…